Donat Kukus Marie

Bahan :

  • 4 keping Milk Marie
  • 100 ml susu cair coklat
  • 150 gr putih telur
  • 1/4 sdm emulsifier (SP/TBM)
  • 2/4 sdt garam
  • 60 gr gula pasir
  • 75 gr tepung terigu protein rendah
  • 2/4 sdt baking powder
  • 50 gr margarin, lelehkan
  • 2/4 sdt pasta vanilla
Bahan topping :
  • 100 gr coklat masak putih, diirs-iris tipis
  • 2 sdm mentega
  • 3 tetes pewarna hijau pandan
  • springkle untuk taburan atas
Cara Pengolahan:
  • Hancurkan Milk Marie dengan susu cair coklat, diamkan.
  • Kocok putih telur, emulsifier, dan garam sampai setengah mengembang. Tambahkan gula pasir sedikit demi sedikit sambil dikocok sampai mengembang.
  • Masukan tepung terigu, baking powder sambil diayak dan biskuit Milk Marie yang telah dihaluskan tadi, kocok perlahan.
  • Tambahkan margarin dan pasta sedikit-sedikit, aduk.
  • Tuang di cetakan Tulban. dioles dengan mentega.
  • Kukus 20 menit diatas api sedang sampai matang, Angkat.
  • Lelehkan cokelat masak putih dengan cara ditim, tambahkan mentega, pewarna hijau, aduk-aduk angkat. Celup bagian atas donat dengan coklat leleh, dan hiasi tabur dengan springkle.

0 komentar:

Posting Komentar

Syeni Magdalena. Diberdayakan oleh Blogger.
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
DESIGEN BY A.R.MASAKAN | A R.MASAKANANEKA RESEP MAKANAN | ANEKA RESEP MINUMAN | ANEKA RESEP KUE