Muffin Coklat Chip

Bahan:

  • 1 butir telur + 2 kuning telur (karena malas pisahin kuning telur,jadinya pakai 2 telur)
  • 240 gr terigu
  • 3 sdm coklat bubuk
  • 2 sdt baking powder
  • 1/4 sdt soda kue
  • 175 gr gula pasir
  • 85 ml minyak goring
  • 200 ml krim kental
  • 75 gr choco chip( g pake )
  • Almond slice untuk taburan (gak pake, aku ganti choco chip lagi)
Cara Pengolahan:
  • Campur terigu, coklat bubuk, baking powder dan soda kue. Aduk rata
  • Masukkan telur, gula, minyak, krim kental dan choco chip. Campur dengan spatula hingga rata.
  • Masukkan ke cetakan muffin yang sudah dialas cup kertas.
  • Oven dengan suhu 180 derajat C selama 30menit

0 komentar:

Posting Komentar

Syeni Magdalena. Diberdayakan oleh Blogger.
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
DESIGEN BY A.R.MASAKAN | A R.MASAKANANEKA RESEP MAKANAN | ANEKA RESEP MINUMAN | ANEKA RESEP KUE